Seluruh karyawan RRI Pontianak mengikuti Upacara Bendera memperingati Hari Radio ke-78 di halaman Kantor RRI, Senin (11/9/2023). Bertindak sebagai Inspektur Upacara, Kepala Stasiun RRI Pontianak, Widhie Kurniawan, dan Komandan Upacara, Tan Abdul Malik.
Upacara dimulai pukul 07.00 WIB. Seluruh peserta mengikuti upacara dengan mengenakan seragam putih-biru.
Foto: Dodi Junaidi/LPU