KBRN, Jakarta: Jakarta Internasional BNI Java Jazz Festival 2023 resmi di gelar mulai 1 Juni 2023 hingga 4 Juni 2023. Di hari pertama antusias para penonton terlihat tidak kalah pecahnya di bandingkan tahun lalu, banyak penampilan memukau di dalamnya.